MAU SERVICE LAPTOP/KOMPUTER? TIDAK PERLU REPOT BAWA-BAWA LAPTOP/KOMPUTERNYA, KAMI SIAP MELUNCUR KE TEMPAT ANDA

Kamis, 10 Juli 2014

Cara Memasang Lagu MP3 Di Blog Dengan Playlist

Cara Membuat Playlist MP3

1. Kunjungi scmplayer.net
2. Pilih skin sesuai keinginan
3. Klik tab "edit playlist"
4. Muncul kotak 2 pilhan
5. Ketik Judul Lagu pada "Song Title", misalnya : Ikrar
    Saya mengambil lagu dari : http://www.stafaband.info/watch/vQrUhWGAx3U/radja_ikrar/
    Salin url-nya, misalnya : http://youtu.be/vQrUhWGAx3U
6. Pastekan alamat url tersebut di "Song URL"
7. Klik tab "Configure Setting", atur sesuai keinginan
8. Klik tombol Done atau Save
9. Kemudian Copy Script code mp3 yang diberikan
    Contoh :
    <!-- SCM Music Player http://scmplayer.net -->
<script type="text/javascript" src="http://scmplayer.net/script.js"
data-config="{'skin':'skins/aquaBlue/skin.css','volume':100,'autoplay':true,'shuffle':false,'repeat':1,'placement':'top','showplaylist':false,'playlist':[{'title':'Ikrar','url':'http://youtu.be/vQrUhWGAx3U'}]}" ></script>
<!-- SCM Music Player script end -->
 


Cara Memasang Script MP3 di Blog

1. Login ke Blogger
2. Pilih Design / Layout / Tata Letak
3. Pilih Add Gadget
4. Pilih HTML / Javascript
5. Masukkan kode script yang dicopy tadi dikolom yang telah disediakan
6. Klik Save / Publikasikan

Silahkan mencoba, Semoga bermanfaat!